PRESTASI DESA SIDETAPA DALAM GELARAN PASRAJA KECAMATAN BANJAR
admin_sidetapa 25 Oktober 2018 11:39:06 WITA
Sidetapa, 8 Oktober 2018
Pesta Seni dan Budaya rakyat Banjar (PASRAJA) telah sukses dilaksanakan. dalam gelaran tersebut diadakan pula lomba-lomba dan pameran tingkat desa se Kecamatan Banjar. Lomba yang diadakan adalah lomba koor, lomba busana adat, lomba mesatua Bali, lomba penjor, lomba bleganjur, dan lomba-lomba lainnya. Desa Sidetapa juga ikut meriahkan dengan mengikuti lomba koor PKK, Lomba Busana Adat Ke Pura, lomba Bahasa Bali dan juga membuka Stand Kerajian. Acara yang dibuka secara resmi oleh Bapak Bupati Buleleng Ini di mulai dan dibuka untuk umum pada tanggal 4 Oktober 2018 dan berakhir pada 8 Oktober 2018. pada akhir acara diumumkan juara Lomba tiap kategori. untuk lomba Koor desa sidetapa belum bisa meraih juara, namum untuk lomba Busana Adat ke pura Desa Sidetapa meraih juara 2 dengan peserta atas nama Andi Krisna dan Dina. Desa Sidetapa Juga meraih prestasi untuk kategori Stand Pameran terbaik. dengan diperolehnya juara tersebut menjadikan motivasi nuntuk meningkatkan perstasi kedepannya. tetap semangat dan terus bekarya. sidetapa Bisa!!!!
Komentar atas PRESTASI DESA SIDETAPA DALAM GELARAN PASRAJA KECAMATAN BANJAR
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- PENYALURAN BLT DD TAHAP XI (BULAN NOPEMBER TAHUN 2024)
- PEMERINTAH DESA SIDETAPA BERDUKA
- Penyaluran BLT DD Tahap X Bulan Oktober 2024
- I Putu Aris Sanjaya Putra asal Sidetapa Berjaya di Kompetisi Bartender Diageo World Class 2024
- Australian Tourists Visited Sidetapa Village, Warmly Welcomed by Pokdarwis My Darling
- Wisatawan Australia Kunjungi Desa Sidetapa, Disambut Hangat oleh Pokdarwis My Darling